Sepanjang Tahun 2022, Bidang Datun Kejari Surabaya Pulihkan Keuangan Pemkot Surabaya Hingga Rp. 6,173 Triliun
SURABAYA (surabayaupdate) – Bidang Perdata dan Tata Usaha Negara (Datun) Kejaksaan Negeri (Kejari) Surabaya telah pulihkan keuangan Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya hingga Rp. 6,173 triliun....